Friday, November 30, 2018

3.2 Sebutkan dan jelaskan platform aplikasi untuk mengembangkan atau membuat video game, serta bahasa pemrograman apa yang digunakan

Platform aplikasi untuk membuat game:
1. Unity 3D
Sebuah game engine yang berbasis cross-platform. Unity dapat digunakan untuk membuat sebuah game yang bisa digunakan pada perangkat komputer, ponsel pintar android, iPhone, PS3, dan bahkan X-BOX. 
Bahasa Program: Java, C#, Boo

2. CryEngine 3 SDK
Sebuah engine game next-gen yang dikembangkan oleh perusahaan Crytek. Engine ini sudah menghasilkan game seperti Crysis, Crysis 2, dan Sniper Ghost Warrior 2
Bahasa Program: C++

3. Source Engine
 Sebuah engine game next-gen yang dikembangkan oleh perusahaan Valve. Engine ini sudah menghasilkan game seperti DOTA 2, CSGO, dan Portal 2
Bahasa Program: C++

No comments:

Post a Comment

Postingan Lain

Prosedur dan Syarat Pembuatan 7 Dokumen Legalitas Perusahaan

Kelompok 1 Budiman Rasyid - 51417266 Deotama Taqy - 51417539 Ekky Mahesa - 51417898 Farid Rizqi - 52417206 Rizky Endang - 55417335 Akta Pend...